Tata Boga
KOMPETENSI LULUSAN
Menghasilkan tenaga kerja yang unggul, berkarakter dan profesional. Terampil mengolah makanan kontinental, mengolah makanan Indonesia, restourant service, melakukan perencanaan hidangan harian, mengolah makanan untuk kesempatan khusus, dan mengolah caffe shop. Terampil dalam food and beverages service, food and beverages product, gizi dan wirausaha.
LAPANGAN KERJA
Bekerja sebagai karyawan di industri makanan dan minuman. Bekerja di perusahaan dan industri perhotelan, pariwisata, restoran, kuliner dan rumah sakit (gizi). Berwirausaha di bidang katering, restoran, kuliner, dan suplayer bahan dan produk makanan dan minuman di perhotelan, restouran dan industri makanan. Disamping itu dapat bekerja sebagai karyawan pada perusahaan swasta, PNS, TNI, Polri dan melanjutkan ke perguruan tinggi.